Mengatasi Katarak pada Burung Murai Batu

Mengatasi Katarak Pada Burung Murai Batu, Katarak merupakan penyakit akibat gangguan kekeruhan pada lensa mata. Keruhnya lensa mata mengakibatkan penglihatan terganggu. Penyebab katarak menurut ilmuwan antara lain karena faktor genetis/keturunan, lingkungan dan kesalahan dalam perawatan. Beberapa faktor yang bisa menjadi pemicu timbulnya katarak antara lain : Paparan sinar ultraviolet berlebihan (UV) dari sinar matahari. Untuk itu, dianjurkan untuk tidak melakukan penjemuran burung murai batu terlalu lama di bawah sinar matahari. Waktu terbaik untuk melakukan penjemuran adalh pukul 07.00-09.30 dan sore hari pukul 17.00-18.00. Paparan cahaya lampu berlebihan juga bisa menjadi faktor pemicu katarak. Hindari menggantang burung terlalu dekat cahaya lampu, usahakan jarak dari lampu > 3 meter dan hindari dari pantulan cahaya semisal pantulan cahaya lampu dari kaca/cermin. Trauma, trauma … Lanjutkan membaca

The Art of Breeding Murai Batu (# 4)

Pada bagian ini kita akan mengulas mengenai jenis-jenis penyakit pada murai batu dan langkah-langkah pencegahannya. Ada ungkapan yang mengatakan kalau “sehat itu mahal”, dan ternyata ungkapan itu pun berlaku pula bagi anda yang mempunyai murai batu. Upaya Pencegahan Usaha-usaha pencegahan adalah sebuah tindakan yang murah dan mudah untuk dilakukan. Langkah-langkah pencegahan sebelum suatu penyakit menyerang burung murai batu kesayangan kita. Berikut adalah beberapa upaya yang harus anda lakukan untuk melakukan pencegahan suatu penyakit : Ciptakan kondisi kandang yang aman dan nyaman, sehingga murai batu tidak mudah stress. Berikan pakan dan minuman yang teratur dan berkualitas. Tambahkan suplemen vitamain dan mineral secara teratur pada murai batu. Jaga kebersihan sangkar/kandang. Mandikan secara teratur. Hindarkan dari kondisi perubahan suhu yang ekstrem, Jauhkan dari … Lanjutkan membaca